Kelompok Studi Ilmiah MIPA Saintis
Proudly Present
MIPA Road to Scientific Paper and Seminar #5
Apa Itu MARSS?
MIPA Road to Scientific Paper and Seminar #5 (MARSS #5) merupakan serangkaian acara yang menjadi wujud nyata kepedulian Unit Kegiatan Mahasiswa Fakultas (UKMF) Kelompok Studi Ilmiah MIPA Saintis (KSI Mist) terhadap peningkatan kemampuan pemuda Indonesia dalam pengembangan potensi lokal melalui IPTEKS menuju Indonesia Emas 2045. MARSS #5 mempunyai rangkaian acara berupa Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional (LKTIN) dan Seminar Nasional yang ditujukan untuk mahasiswa D3/S1 dan masyarakat umum. Pelaksanaan MARSS #5 di tahun kelima ini menyoroti Aktualisasi Peran Pemuda dalam Pengembangan Potensi Lokal melalui IPTEKS Menuju Indonesia Emas 2045. Dengan adanya kegiatan MARSS #5 ini diharapkan mampu menjadi wadah aspirasi dan kreativitas mahasiswa beserta masyarakat umum dalam usaha mewujudkan Pengembangan Potensi Lokal melalui IPTEKS Menuju Indonesia Emas 2045. Selain itu, kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk eksistensi UKMF KSI Mist FMIPA UNY dalam mengamalkan Tri Dharma Perguruan Tinggi.

Mengapa KSI Mist?
UKM FAKULTAS
KSI Mist merupakan UKM Penelitian Tingkat Fakultas.
PRESTATIF
KSI Mist berkomitmen mewadahi dan meningkatkan minat dan bakat anggota dan pengurus guna mewujudkan iklim prestatif.
RISET
KSI Mist berkomitmen dalam pengembangan riset dan bidang yang berkaitan.
Pelaksanaan
Minggu, 22 April 2018
Jam: 07.30 WIB – Selesai
Gedung KPLT FT UNY
Fasilitas
Sertifikat Nasional, Coffe Break, Makan Siang, Seminar Kit, Handout Materi, Full Dorprize
Biaya Pendaftaran
Mahasiswa UNY > 75K
Mahasiswa Non UNY > 80K
Umum > 80K
Spesial Performance
Kick Project Accoustic
Kendhalisada
Pendaftaran Online
Isi Formulir
Transfer ke rekening BPD DIY 002-221-013641 a.n. Adhistinka Jiananda
Konfirmasi ke 082147365251 (Jian) Format: Daftar Semnas_Nama Lengkap_Kategori_Instansi_Jam Pembayaran_CP
Pendaftaran Offline
Sekretariat KSI Mist FMIPA UNY, Anjungan FMIPA, Kopma UNY, dan Perpus Pusat UNY
**Pembayaran Langsung
MORE INFORMATION
Instagram : MARSS OFFICIAL ™ (@marss5_) / Ksi Mist (@ksimist.fmipa.uny)
Facebook : ksimist fmipa uny
Line : @upz9498o
E-mail : [email protected]
CP : Marsa (085875752341) LKTI
Carissa (085878591596) Semnas
KSI Mist Blog
MICO #1 2018
MICO (MIST COMMUNITY) #1 PENGGALIAN IDE DAN PENULISAN BAB 1 Menjadi seorang yang mempunyai berbagai karya tentunya tidak lepas dari munculnya sebuah ide dari suatu masalah atau fenomena yang muncul di sekitar kita. Untuk menggali dan mendapatkan suatu ide tentunya...
read moreBussines Plan #Memulai Usaha
Pekerjaan apa yang kalian inginkan ? Apakah kalian ingin menjadi seorang pebisnis? Sebagai seorang yang ingin memulai bisnis, Anda harus bisa membuat business plan atau minimal tahu apa itu business plan. Business plan sendiri adalah dokumen tertulis yang disiapkan...
read morePengumuman LKTI MARSS#5
[PENGUMUMAN FINALIS LKTIN MARSS#5] Halo, sahabat MARSS Apa kabar hari ini? Semoga selalu sehat ya. Ada pengumuman penting yang perlu sahabat ketahui nih... PENGUMUMAN RESMI FINALIS MARSS#5 Pengumuman finalis dan panduan finalis bisa dicek dan diunduh di bawah ini...
read morePELWIS KSI Mist #1 2018
Motivasi Pengurus melalui PELWIS (Pelepasan Wisuda) KSI Mist #1 PELWIS atau pelepasan wisuda merupakan kegiatan salah satu proker dari departemen HI. Pelwis sendiri memiliki tujuan untuk mendekatkan pengurus dengan para alumni. Agenda pelwis ini diadakan setahun tiga...
read moreRapat Kerja KSI Mist 2018
OPTIMALISASI KERJA MELALUI RAPAT KERJA KSI Mist FMIPA UNY PERIODE 2018 Rapat Kerja KSI Mist periode 2018 dilaksanakan pada hari Sabtu, 10 Februari 2018 dan bertempat di gedung D03 lantai 1. Rapat Kerja diikuti oleh 45 pengurus KSI Mist dari jumlah total...
read moreUpgrading KSI Mist 2018
Menjalin Keakraban Melalui Upgrading KSI Mist 2018 KSI Mist merupakan Unit Kegiatan Mahasiswa bidang penalaran tingkat fakultas MIPA Universitas Negeri Yogyakarta. Pada kepengurusan yang baru ini KSI Mist dipimpin oleh seorang ketua yang Muhammad Yuliantito Budiono,...
read moreSeminar Nasional MARSS#5
🎊 Kelompok Studi Ilmiah MIPA Saintis (KSI Mist) FMIPA UNY proudly present 🎊 SEMINAR NASIONAL MARSS #5 "Aktualisasi Peran Pemuda dalam Pengembangan Potensi Lokal melalui IPTEKS Menuju Indonesia Emas 2045" 🎓Pembicara: 👩🏻💼 Ranitya Nurlita - Environmental and Youth...
read morePengumuman Pengurus KSI Mist 2018
Bismillahirohmanirohim... Assalamualaikum wr. wb. Salam Saintis Muda! Berdasarkan rapat penerimaan pengurus KSI Mist 2018, kami telah menetapkan daftar pengurus KSI Mist 2018 dengan rincian terlampir di bawah ini. Kami ucapkan selamat kepada mahasiswa yang diterima...
read moreLomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional MARSS#5
Kelompok Studi Ilmiah MIPA Saintis (KSI Mist) FMIPA UNY ??? PROUDLY PRESENT ??? Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional (LKTIN) MIPA Road To Scientific Paper and Seminar (MARSS)#5 TEMA "Aktualisasi Peran Pemuda dalam Pengembangan Potensi Lokal melalui IPTEKS Menuju...
read moreOPEN RECRUITMENT PENGURUS KSI MIST 2018
Ingin berorganisasi namun tetap prestatif? ? Ayo Gabung KSI Mist!!! Mengapa KSI Mist? UKM FAKULTAS KSI Mist merupakan UKM Penelitian Tingkat Fakultas. PRESTATIF KSI Mist berkomitmen mewadahi dan meningkatkan minat dan bakat anggota dan pengurus guna mewujudkan iklim...
read morePengumuman Panitia MARSS #5
Berdasarkan hasil rapat penentuan panitia MARSS #5, telah ditetapkan panitia MARSS #5 terlampir sebagai berikut. Temu Perdana di HALL REKTORAT (teras depan) Sabtu, 16 Desember 2017 pukul 07.30 WIB. Harap ONTIME. Nama Amanah Prodi Hapsari Eka Wijayanti Steering...
read moreAyo Buat PKM GT/AI 2017
Apa itu PKM GT/AI? PKM AI PKM-AI bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam menuangkan pemikiran dan hasil-hasil kegiatan ilmiah yang telah dilakukan ke dalam bentuk sebuah artikel ilmiah sesuai kriteria standar penulisan jurnal ilmiah. Dengan...
read morePengumuman Anggota Baru KSI MIST 2017
Hallo.... Para Saintis Muda Kabar gembira nih buat kita semua apa ituu? sebentar lagi bakalan ada.... jeng jeng jeng Pengumuman PAB 2017 Selamat Bagi yg belum jangan menyerah. Ada banyak jalan menuju roma ?? >>Download Disini<< #KSI-Mist2017 #KSI-Mist...
read moreFormulir Panitia RESEARCH NIGHT
Buka Bersama Keluarga Besar KSI Mist
MICO (MISTCOMMUNITY) #3 “BUSSINESS PLAN”
Sebagai seorang pebisnis atau orang yang ingin memulai bisnis, Anda harus bisa membuat business plan atau minimal tahu apa itu business plan. Business plan sendiri adalah dokumen tertulis yang disiapkan oleh wirausaha yang menggambarkan semua unsur yang relevan baik...
read moreMICO (MISTCOMMUNITY) #2 ‘’TIPS DAN TRIK TEMBUS PROPOSAL 70 JUDUL’’
Sebagai seseorang yang pernah malang melintang di dunia tulis menulis, khususnya karya tulis ilmiah seperti skripsi, penelitian tindakan kelas, thesis maupun laporan-laporan penelitian lainnya. Penulis memiliki beberapa trik yang pernah penulis lakukan sendiri karena...
read moreMICO (MISTCOMMUNITY) #1 PENGGALIAN IDE DAN PENULISAN BAB 1
Bagaimanakah memotivasi diri dalam penggalian ide spektakuler? Banyak orang beranggapan kreatif hanyalah milik ilmuwan yang berotak brilian atau milik para seniman. Pemikiran kreatif merupakan bakat yang diwariskan turun temurun. Anggapan ini tidak sepenuhnya benar....
read moreUNY SELENGGARAKAN SEMINAR NASIONAL MARSS#4
Seminar Nasional MIPA Road to Scientific Paper and Seminar ke-4 (MARSS#4) resmi dibuka oleh Rektor UNY, Prof. Dr. Sutrisna Wibawa, M.Pd., (7/5) di Gedung KPLT Fakultas Teknik, Universitas Negeri Yogyakarta. Seminar dalam rangka Dies Natalis ke-53 UNY ini bertema...
read morePengumuman dan Panduan Finalis MARSS #4
Salam hangat para Peserta LKTIN MARSS #4 2017 Setelah melalui seleksi, penilaian juri, dan juga proses rekapitulasi yang cukup ketat dan menyita waktu, telah diputuskan nama 10 Finalis yang akan kami undang ke kota Pelajar dan Budaya, Yogyakarta. Kami ucapkan selamat...
read morePengumuman Paduan Suara MARSS 2017
Latihan hari senin pukul 16.00 bertempat di RSG No. Nama Kelas 1 Ade Ayu Pendidikan Kimia C 2016 2 Ali Azizi Matematika F 2016 3 Alsa Rizki Safitri Kimia B 2016 4 Alvin Agung Zakaria Pendidikan Fisika A 2016 5 Anabella Putri Reza Pendidikan Matematika C 2016 6...
read more